Berikanlah sesuatu yang terbaik untuk orang lain dan diri sendiri. Tak peduli betapa banyak orang yang menghina!!! Jangan bangga mempunyai komunitas, buatlah mereka bangga mempunyai anda!!!

Saturday 10 December 2011

Cara instalasi Ubuntu Themes di Windows XP

Cara instalasi Ubuntu Themes di Windows XP - Di bawah ini adalah cara instalasi Ubuntu Themes di Windows XP :

  • Patch Windows XP anda, download patch Windows disini.
  • Kemudian Instal Patch Windows yang di download tadi, jika sudah selesai, restart komputer anda.
  • Ekstrak salah satu file Ubuntu Themes yang anda download ke dalam forlder C: > WINDOWS > Resources > Themes atau buat folder khusus.

  • Kemudian masuk ke folder tempat file yang di-ekstrak tadi, dobel klik file dengan ekstensi *.msstyles (misalnya : Human.msstyles), untuk mengaktifkan pada jendela Display Properties > Appearence > Pilih Themes yang anda suka > klik Apply.

  • Untuk menginstal Kursor (cursor), masuk ke folder “Cursors” pada folder Human yang tadi di ekstrak. Klik kanan pada file Install.inf dan pilih instal. Untuk mengaktifkan, buka Control Panel > Mouse > Cursors dan pilih tampilan xFree Cursors.

Selamat anda sudah mengganti tampilan dari Ubuntu Themes untuk Windows XP Gratis.

Baca Juga:

0 komentar:

Post a Comment

Kritik, saran, dan pertanyaan Anda sangat kami harapkan dan sangat kami hargai

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.Net